skip to main
|
skip to sidebar
pelangi rasa pada aksara
Kamis, 05 Agustus 2010
Untukmu
kepada langit
aku lupa : cara menadahkan hujan
saat sisa hariku menyipit
kupusarakan catatan biru di atas awan
dengan katakata menghujam
agar rembulan jadi murka dan
letup kan petir melegamlegam
bualanku tentangmu
IG Randa
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Posting Lebih Baru
Posting Lama
Beranda
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Pengikut
Arsip Blog
▼
2010
(38)
▼
Agustus
(6)
Dengarkan Suara Sampah
Kisah Emas Hitam
Kenang
Cermin
Untukmu
Puisimu
►
Juli
(14)
►
Juni
(2)
►
April
(5)
►
Maret
(1)
►
Februari
(1)
►
Januari
(9)
Mengenai Saya
Unknown
Lihat profil lengkapku
Tidak ada komentar:
Posting Komentar